Robot adalah kecerdasan buatan manusia yang didesain untuk memudahkan manusia dalam kegiatan sehari-hari. Robot kini telah berkembang menjadi alat-alat yang canggih dan mudah pengoperasiannya.Tapi tahukah Anda tentang robot-robot di awal industri ini. Berikut ini adalah robot-robot masa lalu [ retro ] yang mungkin baru sebagian yang anda kenal.
Mechanical Man : Desember 1928
Orang yang hidup pada tahun 1920an selalu tertarik akan otomasi terhadap suatu proses yang dapat meringankan pekerjaan seperti menjawab telepon, mengatur lalu-lintas dan sebagainya. Pada gambar di atas terlihat kerumunan orang yang sedang melihat demonstrasi dari Mechanical Man
Horse of Steel: April 1933
Ilmuan Italia menciptakan kuda mekanikal yang dapat mengantar anak ke sekolah. Diadaptasi dari bentuk hewan kuda.
Elektro and Sparko : August 1949
Elektro dengan tinggi sekitar 2 meter dan berat 118 Kg yang terdiri dari alumunium, dapat berjalan, berhitung sampai 10, dan bahkan merokok. Anjingnya, Sparko dapat melakukan beberapa trik.
Cowbot: May 1933
Didesain oleh Messmore and Damon warga NewYork dengan spesialisasi hewan mekanikal dan dipamerkan di World's Fair in 1933.
He Will Also Shoot You: January 1935
Didesain oleh Professor Harry May untuk keisengan mengagetkan orang.
Mechanical Man Sings, Smokes and Drinks: October 1935
Bisa dilihat dari namanya, robot ini bisa bernyanyi, merokok dan minum. Robot tersebut diciptakan untuk dapat meniru kegiatan manusia.
Yodeling Radio Man: March 1939
Ilmuan Swiss August Huber, menciptakan robot yang dapat mentransmisi gelombang radio.
Robot Golfer: Oct 1951
Clifford H. Landis dari Chicago membuat robot yang dapat mendemonstrasikan ayunan Golf yang sempurna.
Garco Does Your Chores: December 1953
Harvey Chapman teknisi dari Los Angeles membuat robot Garco dari sisa part pesawat yang dapat mengangkat objek sederhana. Ia juga berkeyakinan bahwa robot ciptaanya nanti dapat menjadi pilot roket untuk ke Bulan.
Al Capone's Bulletproof Robot Army: August 1959
Prinsipnya seperi baju besi. Kepolisian Detroit menciptakannya untuk memerangi kejahatan. Kabarnya Al Capone malah membeli robot tersebut dari teknisinya.
Robot Rescues H-Bomb Victims: May 1962
Dengan berat 170 ton dengah harga saat itu sebesar 1,5 juta dollar. Robot ini diciptakan oleh militer Amerika untuk berperang di daerah konflik. Dilengkapi dengan periskop, binocular, dan pendingin udara untuk kenyamanan operatornya.
NASA's Electric Dummies: May 1967
Robot ciptaan NASA untuk mengetahui daya tahan baju astronot.
The Mailmobile: October 1976
Robot ini populer pada masanya khususnya bagi karyawan Citibank New York. Robot ini mengantarkan surat kepada para karyawan di sana.
Robo-Subs: December 1981
Berkembang ke-era 80-an, RCV-225 dikembangkan untuk kepentingan eksplorasi kelautan.
Androids from the '80's: May 1983
Pada era tersebut populer juga personal robot produksi Androbot Inc bernama BOB untuk membantu tugas rumah tangga yang sederhana seperti Vaccum Cleaner.
Firefighting Snail: November 1983
Robot yang didesain untuk membantu kerja petugas pemadam kebakaran di lapangan.
Mechanical Spiders: September 1984
Odex I, robot yang dilengkapi dengan mikroprosesor yang mengontrol setiap kaki-kakinya. Algoritma khusus diterapkan agar dapat bergerak dengan mudah.
Omnibot: October 1984
Antara tahun 1980 - 1984 personal robot berbentuk semakin mini. Omnibot produksi Jepang seharga 299 Dollar berfungsi sebagai pembantu rumah tangga.
Omnibot 2000: May 1986
Generasi lanjut dari omnibot dengan tambahan kemampuan menuangkan minum sambil memutar lagu.
Selasa, 10 Januari 2012
Daftar Isi
-
▼
2012
(293)
-
▼
Januari
(144)
- 6 Cara Olahraga Sehatkan Mata
- 11 Serangga Lezat yang Bisa Dimakan
- 5 Jenis Bunga Teraneh
- Fakta Unik dan Menarik Tentang Nyamuk
- Kenapa Kita Harus Mandi Setiap Hari?
- 15 Fakta Tentang Kucing
- Download keygen world for all mics software
- 5 Budaya Indonesia yang Hampir Hilang
- 10 Tips Mudah Tuk Menabung
- Efek Jika Kurang Tidur
- 5 Cara Mendapatkan Pacar Baru
- Alasan Kenapa Wanita Senang Berpenampilan Sexy
- Ternyata Bahasa "4laY" Sudah Ada Sejak 1835
- 10 Pembunuh Bayaran Paling Sukses di Dunia
- Kaedah Mutusin Pacar yang Baik dan Benar
- Kenapa Cowok Kalo Pake Rok Dipermasalahin
- Misteri 11 hari yang hilang dari kehidupan Agatha ...
- 10 fakta tentang mimpi
- 9 teknik untuk berhenti berpikir negatif
- Proses Pembuatan DVD Original Dari Produksi Sampai...
- Kepulauan Indonesia Berbentuk Perahu
- 10 Aplikasi Gratis Terbaik Untuk Twitter
- Gaya Fashion Orang Jepang Yang Aneh
- Misteri gigitan pada logo Apple
- Zyrab, Inventor sekaligus Seniman yang Terlupakan
- fakta terselubung tentang fashion di hari Imlek
- 15 Diet Terunik Sepanjang Sejarah
- fakta menarik di balik logo mobil di dunia
- Do's & Don'ts Ketika Kangen Tingkat Tinggi
- 10 Penelitian Psikologi Paling Aneh
- 9 Gaya Busana Tahun 50-an yang Kembali Hits
- 6 Manfaat Kesehatan Mendengar Musik
- Penyebab Orang Sering Mengantuk
- 5 Tempat Asyik untuk Dikunjungi Perempuan Saat Galau
- 10 Fakta Menarik Tentang Christopher Columbus
- Memahami fenomena Kepribadian Ganda
- Kapan Kamu Seharusnya Menyudahi Hubungan Percintaan
- 7 masjid dengan Menara terunik
- Kumpulan benda benda Aneh Yang pernah Keluar angkasa
- 4 Tips Bikin Menyesal Mantan Karena Telah Mutusin ...
- 6 Cara Menambah Daya Ingat
- Dampak Buruk Bila Semua Doa Terkabul
- 5 Tipe Balas Dendam
- Stop SOPA Stop PIPA
- Mitos dan Fakta seputar Air
- Dear Cewek: Hargailah Pengorbanan Seoang Pria
- Mengapa di Indonesia Setir Mobilnya di Sisi Kiri ?
- beberapa Tragedi yang Menggegerkan di Tahun 80-an ...
- Cara Jadi Pintar Seperti Leonardo da Vinci
- Fakta Seputar Pensil
- Macam-macam Teman & Kelakuannya Dalam Menghibur Ka...
- 7 Fakta Unik seputar Air Mata dan Menangis
- Cara Berhitung Cepat yang Sangat Berguna
- 10 Masalah tubuh pria yang bikin wanita jengkel
- Misteri Mothman
- Menentukan Arah Ka’bah Secara Online
- 12 Tes Kesehatan yang Wajib Dilakukan Bagi Wanita
- 10 PSIKOPAT Tersadis Di Dunia
- Ini Dia 16 Hukuman Sadis Dalam Sejarah Kekaisaran ...
- 11 Fakta seputar sakit kepala
- 5 Alasan Mengapa Pria Ingin Taklukkan Wanita Terkenal
- Matematika wudhu, anatomi manusia ,dan hitungan hari
- Hindari 4 Genre Film Ini Saat Kencan Pertama
- Sebelum Memarahi Anak, Sebaiknya Baca Ini
- 9 Cara Membuat Otak Kamu Berpikir Lebih Cepat
- 5 Penyebab Utama Asam Urat yang Perlu Anda Ketahui
- Yang Terjadi Pada Tubuh-Mu Saat Mati
- Inilah 10 Bangsa Paling Garing Sejagat
- Foto-Foto London Pada Abad Pertengahan
- Cara Anak Jenius Menjawab Soal
- Tips Atasi Kaki Pecah-Pecah dengan Cara Alami
- Tips Agar Cepat Tidur
- Foto Perjuangan Rakyat Tempo Doeloe Yang Sangat Me...
- Sejarah Tersembunyi Kong Hu Cu
- Jack Sparrow Diakhir Hayatnya Menjadi Seorang Musl...
- Inilah Surat Hitler untuk Memusnahkan Yahudi
- Mengapa Dokter Bedah Menggunakan Baju Hijau?
- Sejarah Penting Dibalik Penemuan Kacamata
- Foto - Foto "Manusiawi" Seorang Hitler Yang Coba D...
- 10 Tipe User Yang Dibenci Oleh IT
- Mengenali Fungsi Keringat
- 7 Fakta Kejahatan Kedokteran di Dunia
- Fakta - Fakta Menarik Tentang Kedua Kutub Bumi Kita
- Inilah Tujuh Kesempurnaan Pria
- Sejarah Kaset dan Riwayatmu Kini
- Poster-Poster Propaganda saat Perang Dunia II
- Teori Fisika Hawking Tentang Isra Mi'raj Nabi Muha...
- Foto Robot-Robot Kuno Abad 20
- 10 Fakta Tentang Tsunami
- Jenis Tetangga yang Harus Kamu Waspadai
- 5 Tempat Paling Mistis Di Dunia
- Mengapa di Foto Einstein Menjulurkan Lidah?
- 5 Binatang Yang Mendapat Julukan "Devil" Karena Se...
- Mungkinkah manusia mengebor bumi sampai tembus?
- 10 cara agar bisa melihat hantu
- Fakta terselubung tentang capung
- Sejarah Pizza
- Hal-hal yang Bisa Kamu Lakukan Saat Insomnia
- Tips Cara Alami Menambah Tinggi Badan
- Penyebab Kinerja Komputer Semakin Lambat
-
▼
Januari
(144)